Rabu, 22 Mei 2013

Hidrolisis garam dan mengamati sifat garam sukar larut


Hidrolisis Garam
Standart kompetensi     : Memahami sifat-sifat larutan asam basa,metode pengukuran dan         terapannya

Kompetensi dasar           : Menentukan jenis garam yang mengalami hidrolisis dalam air dan pH larutan garam tersebut

Tujuan                                  : untuk mengetahui sifat larutan garam yang terhidrolisis

Teori                                      : Hidrolisis adalah peristiwa penguraian garam oleh air membentuk basa dan asamnya kembali. Larutan garam ada yang bersifat asam,basa atau netral,tergantung dari asam-basa penyusunnya.
a.       Garam yang terbentuk dari asam lemah dan basa kuat mengalami hidrolisis sebagian
b.      Garam yang terbentuk dari asam kuat dan basa lemah juga mengalami hidrolidid sebagian
c.       Garam yang terbentuk dari asam lemah dan basa lemah mengalamai hidrolisis total
Garam yang terbentuk dari basa kuat dan asam kuat dalam lerutan tidak mengalami hidrolisis sehingga konsentrasi ion H⁺ dan OH⁻ dalam alrutan adalah sama dan larutan garam ini bersifat netral (pH= 7)
Untuk mengetahui sifat larutan garam,dapat di lakukan memalui kegiatan berikut :
Alat dana bahan               :
1.       Lempeng tetes
2.       Pipet tetes
3.       Kertas lakmus merah dan biru
4.       Larutan KCl 1 M
5.       Larutan NaCH₃COO 1 M
6.       Larutan NH₄Cl 1 M
7.       Larutan Na₂CO₃ 1 M
8.       Larutan Al₂(SO₄)₃ 1 M
Cara kerja :
1.       Siapakan masing-masing larutan
2.       Setiap larutan di teetskan dalam lempeng tetes sekitar 10 tetes
3.       Periksa larutan dengan mencelupkan kertas saring merah dan biru
4.       Amati perubahan warna yang terjadi pada kertas lakmus

Hasil pengamatan            :
no
Larutan
Lakmus merah
Lakmus biru
Sifat
1
KCl
merah
Biru
Netral
2
NaCH₃COO
Biru
Biru
Basa
3
NH₄Cl
Merah
Merah
Asam
4
Na₂CO₃
Biru
Biru
Basa
5
Al₂(SO₄)₃
merah
merah
Asam
Pertanyaan         :
1.       Garam manakah yang tidak mengalami hidrolisis sebagian dan garam yang tidak terhidrolisis? Garam yang tidak terghidrolisis adalah KCl , garam yang terhidrolisis sebagian adalah Al₂(SO₄)₃, NaCH₃COO,Na₂CO₃,NH₄Cl

2.       Tuliskan reaksi gsram yang mengalami hidrolisis ! Al₂(SO₄)₃

Kesimpulan        :
Berdasarkan percobaan yang telah di lakukan garam-garam yang terhodrolisis yang memiliki sifat asam yaitu : NH₄Cl dan Al₂(SO₄)₃ sedangkan yang memiliki sifat basa yaitu : NaCH₃COO dan Na₂CO₃

Mengamati sifat garam sukar larut

Kompetensi dasar           : Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip  kelarutan dan hasil kali kelarutan

Tujuan                                  : Memebuat garam yang sukar larut dalam air
Alat dan bahan                  ;
1.       Rak tabung reaksi
2.       Tabung reaksi
3.       Pipet tetes
4.       Larutan AgNO₃ 0,1 M
5.       Larutan BaCl₂ 0,1 M
6.       Larutan Na₂SO₄ 0,1 M
7.       Larutan NaCl 0,1 M
8.       Larutan K₂CrO₄ 0,1 M
Cara kerja                            :
Percobaan A
1.       Masukkan larutan NaCl 0,1 M ke dalam tabung reaksi sampai setinggi ± 2 cm dengan menggunakan pipet tetes
2.       Tambahankan 5 tetes larutan AgNO₃ 0,1 M ke dalam tabung reaksi yang berisi larutan NaCl. Amati dan catat perubahan yang terjai.
 Percobaan B     
1.       Masukkan larutan Na₂SO₄ 0,1 M ke dalam tabung reaksi sampai setinggi ± 2cm dengan menggunakan pipet tetes
2.       Tambahkan 5 tetes larutan K₂CrO₄ 0,1 M ke dalam tabungan reaksi yang berisi larutan Na₂SO₄. Amati dan catat perubahan yang terjadi.
Percobaan C
1.       Masukkan larutan AgNO₃ 0,1 M ke dalam tabung reaksi sampai setinggi ± 2cm dengan menggunakan pipet tetes
2.       Tambahkan 5 tetes larutan K₂CrO₄ 0,1 M ke dalam tabungan reaksi yang berisi larutan AgNO₃  . Amati dan catat perubahan yang terjadi
Percobaan D
1.       Masukkan larutan BaCl₂ 0,1 M ke dalam tabung reaksi sampai setinggi ± 2cm dengan menggunakan pipet tetes
2.       Tambahkan 5 tetes larutan K₂CrO₄ 0,1 M ke dalam tabungan reaksi yang berisi larutan BaCl₂  . Amati dan catat perubahan yang terjadi
Hasil pengamatan             :
percobaan
pencampuran
pengamatan
A
AgNO₃ + NaCl
Mengendap,endapan berwarna putih
B
Na₂SO₄ + K₂CrO₄
Kuning tidak mengendap
C
AgNO₃ + K₂CrO₄
Mengendap,endapan berwarna coklat,cairan berwarna coklat
D
BaCl₂ + K₂CrO₄
Endapan berwarna putih, cariran endapan berwarna kuning

Pertanyaan         :
1.       Tuliskan persaamn reaksi ion yang terjadi pada percobaan A,B,C dan D
A : AgNO₃ + NaCl →NaNO₃ + AgCl (mengendap) → Q > ksp
B: Na₂SO₄ + K₂CrO₄ →Na₂CrO₄ + K₂SO₄
C: AgNO₃ + K₂CrO₄ →Ag₂CrO₄ + 2 KNO₃ (Larut) → Q <ksp
D: BaCl₂ + K₂CrO₄ → BaCrO₄ + 2 KCl (jenuh) → Q=ksp
2.       Tuliskan nama dan rumus kimia keempat elektrolit sukar larut yang terbentuk pada percobaan ini !
AgCl = perak klorida
AgCrO₄ = perak kromat
BaCrO₄ = barium klorida
3.       Bagaimana rumus ksp keempat elektrolit pada pertanyaan no.1 terhadap :
a.       Konsentrasi
A : AgCl = [Ag⁺][Cl⁻]
C: Ag₂CrO₄ = [Ag⁺]²[CrO₄²⁻]
D: BaCrO₄= [Ba²⁺][CrO₄²⁻]
b.      Kelarutan
A : s²
B: 4sᵌ
C: 4sᵌ
D: s²
4.       Diketahui data ksp sebagai berikut
senyawa
Ksp
AgCl
1,7 x
Ag₂CrO₄
1,9 x

a.       Hitunglah kelarutan AgCl dan AgCrO₄ dalam 1 L air murni
s² = ksp
s =
  = 1,7 x
b.      Hitung kelarutan AgCl dalam 1 L NaCl 0,1 M
[Ag⁺][Cl⁻] = ksp
[Ag⁺] 0,1 = 1,7 x
[Ag⁺]= 1,7 x
c.       Hitung kelarutan Ag₂CrO₄ dalam 1 L AgNO₃ 0,1 M
[Ag⁺]²[CrO₄²⁻]= ksp
[0,1]² s = 1,9 x
S = 1,9 x

Kesimpulan
Berdasarkan pengamatan yang telah di lakukan, garam yang mengendap yaitu AgCl (perak klorida), Ag₂CrO₄ (perak kromat) dan BaCrO₄ (barium kromat)






1 komentar:

  1. reaksi hidrolisisnya belum ada, pangkat eksponennya juga nggak keluar, btw thanks for the post

    BalasHapus